> >

Kampus Sering Lupa Unggah Ijazah Alumni ke Sistem Aplikasi Kemdikbud, Begini Akibatnya

Sosial | 20 Maret 2021, 15:11 WIB
Ilustrasi mahasiswa internasional di Australia. (Sumber: Kompas.com / ABC News)

Baca Juga: Peringati Hari Guru, GTT PTT Pertanyakan Ribuan Ijazah Diduga Tidak Sah

“Selain itu, bisa juga timbul kecurigaan bahwa data yang diisikan fiktif karena pelaporan tidak dilakukan di masa perkuliahan,” ucapnya.

Tim teknis Sevima, Firin Handayani, menyebutkan, ada tiga tahap sederhana mengisi data, yakni mengunduh aplikasi PDDIKTI di situs Kemdikbud, menghubungkan sistem akademik dengan internet, lalu sikronisasi secara berkala.

Untuk mempermudah pelaporan data-data dan ijazah, sebaiknya menggunakan sistem akademik berbasis online.

Tujuannya, nilai sinkronisasi terkompilasi dalam sistem tersebut dan bisa dengan mudah disinkronisasi ke PDDIKTI Feeder.

Penulis : Switzy Sabandar Editor : Eddward-S-Kennedy

Sumber : Kompas TV


TERBARU