Cara Kunci Chat WhatsApp Pakai Fitur Chat Lock, Bisa Sembunyikan Pesan Personal dan Rahasia
Tren | 13 September 2023, 10:00 WIBBaca Juga: Trik WhatsApp Android dan iPhone, Pakai Cara Ini untuk Menebalkan, Miring, dan Mencoret Tulisan
Untuk melihat chat yang dikunci, Anda dapat mengikuti langkah-langkah berikut:
- Buka menu tab Chat dan geser layar ke bawah.
- Klik folder "Chat Lock."
- Lakukan pemindaian ID Wajah atau sidik jari untuk membukanya.
- Tekan chat untuk melihat atau mengirim pesan.
Baca Juga: Fitur Baru WhatsApp Share Screen Bisa untuk Presentasi, Ini Caranya
Cara Nonaktifkan Chat Lock WhatsApp
Jika Anda ingin menghentikan penyembunyian pesan dan mengembalikannya seperti semula, Anda bisa mematikan fitur Chat Lock WhatsApp dengan langkah-langkah berikut:
- Buka informasi kontak yang telah Anda kunci sebelumnya.
- Klik "Chat Lock."
- Matikan tombol "Kunci chat ini dengan sidik jari."
- Konfirmasi dengan ID wajah atau sidik jari yang digunakan sebelumnya.
Penulis : Danang Suryo Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV