> >

Daftar Makanan di Dapur yang Membuat Tikus Tertarik Masuk ke Rumah

Tren | 3 Agustus 2023, 20:05 WIB
Penampakan tikus di kota New York, Amerika Serikat. Walikota New York Eric Adams membuka lowongan pembasmi tikus bergaji besar pada awal Desember 2022. (Sumber: New York Times)

Jangan lupa untuk selalu membersihkan remah-remah yang tertinggal di lemari dapur.

Daging

Meski tikus jarang masuk ke dalam kulkas, daging yang dibiarkan berlama-lama di tempat sampah bisa menjadi daya tarik bagi tikus.

Oleh karena itu, selalu buang sisa-sisa daging dan makanan lainnya ke dalam kantong sampah yang tertutup rapat dan segera bawa ke bak penampungan sampah.

Baca Juga: Tips Terhindar Penipuan Lowongan Kerja, Waspadai Tawaran Kerja Menggiurkan yang Tak Masuk Akal

Camilan Manis

Camilan manis seperti cokelat sangat menarik bagi tikus. Apalagi jika camilan tersebut mengandung selai kacang yang juga menjadi favorit tikus.

Oleh karena itu, selalu pastikan untuk menyimpan camilan manis dalam wadah plastik yang dapat ditutup rapat untuk mencegah tikus masuk.

Makanan Hewan Peliharaan

Makanan hewan peliharaan yang tidak disimpan dengan benar bisa menarik perhatian tikus. Pastikan untuk selalu menyimpan makanan hewan peliharaan dalam wadah yang tertutup rapat.

Buah dan Sayuran

Buah dan sayuran juga bisa menarik perhatian tikus, terutama buah-buahan seperti raspberry, blackberry, apel, dan pir.

Tikus juga tertarik dengan aroma dan rasa manis dari buah-buahan, jadi pastikan tidak ada buah yang membusuk atau sisa-sisa buah yang tertinggal di sekitar dapur.

Kacang-kacangan

Penulis : Danang Suryo Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU