> >

Bulu yang Dicukur akan Tumbuh Lebih Lebat dan Cepat, Benarkah?

Kesehatan | 14 Juni 2023, 04:51 WIB
Ilustrasi mencukur. (Sumber: Freepik.com)

Karena pertumbuhan kembali bulu yang berwarna lebih gelap akan membuatnya lebih terlihat daripada biasanya.

Apalagi untuk yang memiliki kulit yang cerah, akan membuatnya terkesan lebih banyak bulu baru yang tumbuh. 

Dengan demikian, hal ini berkaitan dengan kontras warna dan tidak dikaitkan dengan proses pencukuran sama sekali.

Meskipun begitu, perlu diketahui bahwa mencukur juga memiliki efek samping yang salah satunya disebabkan oleh teknik mencukur yang tidak tepat. Kemungkinan efek samping tersebut termasuk: 

  • Iritasi kulit Luka akibat pisau cukur 
  • Dermatitis kontak 
  • Bulu tumbuh ke dalam 
  • Lecet 
  • Jerawat 
  • Kulit yang gatal

 

Penulis : Gilang Romadhan Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV/Healthline


TERBARU