> >

Roket dari Yaman Hantam Tel Aviv, 16 Orang Terluka

Kompas dunia | 21 Desember 2024, 18:30 WIB
Sistem pertahanan udara Iron Dome Israel melepaskan tembakan untuk mencegat roket yang diluncurkan dari Lebanon, di Israel utara, Senin, 23 September 2024. (Sumber: AP Photo)

Juru bicara PBB, Stephane Dujarric, mengatakan bahwa kerusakan yang terjadi di pelabuhan tersebut akan menyebabkan penurunan kapasitas operasional secara signifikan. 

Sekretaris Jenderal PBB, Antonio Guterres, mengingatkan bahwa serangan yang dilakukan kedua belah pihak berisiko memperburuk eskalasi konflik di kawasan Timur Tengah. .

Situasi ini dikhawatirkan akan memperburuk krisis kemanusiaan di Yaman dan juga menghambat upaya mediasi yang tengah dilakukan oleh PBB. 

Baca Juga: Hamas Ungkap 33 Tawanan Israel Tewas di Gaza, Sebagian Besar akibat Serangan Udara Tel Aviv

 

Penulis : Rizky L Pratama Editor : Gading-Persada

Sumber : Associated Press


TERBARU