Setahun Perang Israel di Gaza, MER-C Ungkap Kondisi Rumah Sakit Indonesia
Kompas dunia | 9 Oktober 2024, 22:59 WIBPerang Israel di Gaza telah berlangsung selama lebih dari setahun dan membunuh lebih dari 42.000 orang. Israel juga berulang kali menyerang fasilitas medis hingga menyebabkan sistem kesehatan Gaza nyaris lumpuh.
Baca Juga: Israel Berencana Serang Iran, Netanyahu Telepon Biden untuk Konsultasi
Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Vyara-Lestari
Sumber : Kompas TV