> >

Kim Jong-un Kirim 250 Rudal Nuklir ke Unit Militer Terdepan, AS Minta Korut Hentikan Provokasi

Kompas dunia | 6 Agustus 2024, 14:58 WIB
Kim Jong-un, tengah kanan, menyerahkan bendera militernya kepada para prajurit dalam apa yang mereka sebut sebagai unit rudal yang baru dibentuk selama upacara untuk menandai pengiriman 250 peluncur rudal berkemampuan nuklir ke unit militer garis depan, di Pyongyang, Korea Utara, Minggu, 4 Agustus 2024 (Sumber: AP Photo/ KCNA)

"Pemikiran kami selalu bersama rakyat Korea Utara, sebagaimana kami peduli dengan rakyat di negara manapun yang mengalami bencana kemanusiaan," ungkap Miller. 

"Apapun perbedaan yang kami miliki dengan pemerintah manapun, perbedaan tersebut bukanlah dengan rakyat negara itu. Kami berharap kebutuhan kemanusiaan rakyat Korea Utara dapat segera ditangani."

Wilayah perbatasan Sinuiju dan Kabupaten Uiju di Provinsi Phyongan Utara merupakan daerah yang paling parah terdampak oleh hujan lebat baru-baru ini. 

Media Korea Selatan melaporkan, jumlah korban tewas atau hilang akibat bencana tersebut bisa mencapai lebih dari 1.000 orang. 

Baca Juga: Kim Jong-un Kirim 250 Peluncur Rudal Nuklir Taktis ke Garis Depan, Situasi Makin Ngeri

Penulis : Rizky L Pratama Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Yonhap


TERBARU