> >

Ada Ular di Kereta Peluru Shinkansen, Jepang Geger karena Keterlambatan 17 Menit

Kompas dunia | 17 April 2024, 22:08 WIB
Kereta Shinkansen. Kejadian yang jarang terjadi mengguncang kereta peluru Jepang, yang terkenal dengan ketepatan waktunya. Pada Senin malam (16/4/2024), seorang penumpang melaporkan keberadaan ular di kereta antara Nagoya dan Tokyo, memaksa layanan cepat "shinkansen" terhenti selama 17 menit. (Sumber: Shizuo Kambayashi/AP)

Diluncurkan pertama kali pada tahun 1964, jaringan Shinkansen tidak pernah mengalami kecelakaan yang mengakibatkan kematian atau cedera pada penumpang, menurut Japan Railways.

Kereta ini dapat berjalan dengan kecepatan 285 km per jam, dengan rata-rata keterlambatan hanya 0,2 menit.

 

Penulis : Edwin Shri Bimo Editor : Gading-Persada

Sumber : Straits Times


TERBARU