> >

Eks Presiden Filipina Rodrigo Duterte Tuduh Penerusnya, Bongbong Marcos Jr sebagai Pecandu Narkoba

Kompas dunia | 30 Januari 2024, 22:03 WIB
Ayah Wakil Presiden Filipina Sara Duterte sekaligus mantan Presiden Filipina, Rodrigo Duterte (kiri) berbincang dengan Presiden RI Joko Widodo ketika berkunjung ke Istana Merdeka, Jakarta, 9 September 2016. (Sumber: Rahmat/Sekretariat Kabinet RI)

Di lain pihak, Marcos Jr. menanggapi santai tuduhan Duterte bahwa ia pecandu narkoba. Marcos Jr. menyebut Dutertelah yang menggunakan narkoba jenis fentanil sehingga memengaruhi pikirannya.

Rodrigo Duterte sendiri pernah mengaku memakai fentanil sebagai pereda rasa sakit usai kecelakaan motor pada masa silam.

"Saya pikir ini (ucapan Duterte) karena fentanil. Dia (Duterte) memakai obat itu lama sekali. Setelah lima, enam tahun, itu pasti memengaruhinya," kata Marcos Jr. dikutip The Guardian, Senin (29/1).

Baca Juga: Putri Rodrigo Duterte Disumpah sebagai Wakil Presiden Filipina, Janjikan Persatuan Negaranya

 

Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV


TERBARU