Media Asing Ikut Amati Deklarasi Anies-Cak Imin, Diyakini Perkuat Peluang Anies di Pilpres 2024
Kompas dunia | 3 September 2023, 12:34 WIBKedua provinsi tersebut secara tradisional merupakan basis dari Cak Imin dan juga PKB.
Baca Juga: Serangan Balasan Ukraina Berefek, Garis Pertama Pertahanan Rusia Jebol
Surat kabar Malaysia, Bernama juga ikut menyoroti deklarasi Anies-Cak Imin untuk pemilu 2024.
Media jiran itu mengutip ucapan pemimpin Partai NasDem, Surya Paloh, yang menyebut keduanya memiliki kualitas kepempinan yang bisa memberikan perspektif yang segar untuk menghadapi tantangan sosial di masa depan.
Keduanya akan secara resmi mendaftar ketika registrasi untuk pemilihan Presiden Indonesia 2024 dibuka dari 19 Oktober hingga 25 November 2023.
Penulis : Haryo Jati Editor : Gading-Persada
Sumber : The Strait Times/Bernama