> >

Pemilu Turki: Penghitungan Suara Dimulai, Erdogan dan Kilicdaroglu Saling Klaim Keunggulan

Kompas dunia | 15 Mei 2023, 02:05 WIB
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan memasukkan surat suaranya di sebuah tempat pemungutan suara di Istanbul, Turki, Minggu, 14 Mei 2023. Turki menyelenggarakan pemilihan presiden dan anggota parlemen pada Minggu. (Sumber: Umit Bektas/Pool Photo via AP)

Juru bicara CHP Faik Oztrak mengatakan di TV: “Menurut data yang kami terima sejauh ini, kami melihat tabel dengan sangat positif."

"Ketika jumlah kotak suara yang dibuka mencapai angka yang berarti, kami akan mulai membagikan jumlah suara," imbuhnya.

Jika tidak ada kandidat yang mengamankan lebih dari setengah suara pada putaran pertama Pemilu Turki, pemungutan suara putaran kedua akan diadakan pada 28 Mei mendatang. 

Baca Juga: Erdogan Turut Nyoblos di Pemilu Turki: Semoga Allah Memberi Bangsa Kita Masa Depan Lebih Baik

 

Penulis : Rizky L Pratama Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Al Arabiya


TERBARU