> >

Pasca Pembukaan Perbatasan Selandia Baru, PPI Auckland Semarakkan Ramadan Dengan Buka Puasa Bersama

Kompas dunia | 16 April 2023, 06:41 WIB
Pasca penutupan perbatasan karena pandemi, Perhimpunan Pelajar Indonesia di Auckland, Selandia Baru, mulai mengadakan berbagai kegiatan, termasuk buka puasa bersama yang diadakan Jumat (14/4) di Mount Albert Seniors Citizen Hall, Auckland, Selandia Baru. (Sumber: PPI Auckland)

Baca Juga: Ie Bu Pedah Menu Khas Berbuka Puasa Berkhasiat untuk Kesehatan

Selain berbuka puasa bersama, acara ini juga menyelenggarakan shalat tarawih berjamaah dan ditutup dengan berbagi makanan kepada para tunawisma yang berada di sekitar lokasi acara.

"Mewakili PPI Selandia Baru, saya berharap kegiatan serupa yang merangkul sesama warga Indonesia dapat terus diagendakan secara rutin oleh PPIA, sehingga dapat mengobati rasa rindu para pelajar akan kampung halaman di Indonesia," ujar Amanda Cherise yang merupakan Public Relations Manager PPI Selandia Baru.


 

Penulis : Tussie Ayu Editor : Gading-Persada

Sumber : PPI Selandia Baru


TERBARU