Cerita Bocah 8 Tahun Balas Gigit Kobra hingga Mati, Sang Anak Malah Selamat
Kompas dunia | 7 November 2022, 11:15 WIBMenurut ahli ular, Qaiser Hussain, Deepak tak menunjukkan symptom keracunan dan pulih cepat karena ular itu menggigitnya dengan kering.
“Tak ada bisa yang dikeluarkan. Gigitan ular sangat menyakitkan dan akan menunjukkan hanya gegala di sekitar area gigitan,” ujr Hussain.
Hal yang sama juga pernah terjadi di Turki beberapa waktu lalu.
Seorang anak berusia dua tahun menggigit ular hingga mati, setelah bibirnya digigit ketika ia bermain di taman rumahnya.
Penulis : Haryo Jati Editor : Iman-Firdaus
Sumber : Times Now News