Pertengkaran Keluarga Berujung Penembakan Massal di Montenegro, 12 Orang Tewas Termasuk Pelaku
Kompas dunia | 13 Agustus 2022, 13:19 WIBBaca Juga: Sekutu Putin Tuduh Ukraina-Barat Ingin Buat Bencana Chernobyl Lagi: Rusia Tak Mungkin Melakukannya
“Untuk saat ini, tidak diketahui dengan jelas apa yang mendorongnya (tersangka) melakukan tindakan keji, di mana ia sendiri kehilangan nyawanya,” kata Nastic dikutip dari BBC.
Perdana Menteri Montenegro Dritan Abazovic pun menegaskan pemerintah mendeklarasikan tiga hari berkabung karena tragedi ini.
“Saya mengundang semua warga Montenegro untuk bersama keluarga dari korban tak bersalah,” tulisnya di Telegram.
Penulis : Haryo Jati Editor : Edy-A.-Putra
Sumber : New York Post/BBC