> >

Presiden Polandia Temui Zelensky, Dukung Ukraina untuk Tak Berikan Wilayah ke Rusia

Krisis rusia ukraina | 23 Mei 2022, 06:41 WIB
Presiden Polandia, Andrzej Duda bertemu dengan Presiden Ukraina, Volodymyr Zelensky di Kiev, Minggu (22/5/2022). (Sumber: AP Photo/Efrem Lukatsky)

“Perang tak akan berhenti (setelah konsensi). Mereka hanya akan berhenti untuk sementara waktu,” kata pria yang juga penasihat Presiden Ukraina.

“Setelah beberapa saat dengan intensitas baru, Rusia akan membangun senjata, tenaga, dan bekerja memperbaiki kesalahan mereka, serta memulai serangan baru, bahkan lebih berdarah dan berskala besar,” lanjutnya.

Rusia semakin meningkatkan serangannya di Donbas, setelah berhasil mengalahkan kantong perlawanan terakhir di Mariupol.

Kementerian Pertahanan Rusia mengklaim mereka telah berhasil menyerang target di timur dan selatan Ukraina lewat serangan udara dan artileri.

Penulis : Haryo Jati Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Politico


TERBARU