> >

PM Pakistan Minta Negara Mayoritas Muslim Bantu Upaya Damai di Ukraina

Krisis rusia ukraina | 23 Maret 2022, 02:30 WIB
PM Pakistan Imran Khan berbicara di konferensi Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) di Islamabad, Selasa (22/3/2022). (Sumber: Rahmat Gul/Associated Press)

Kondisi Afghanistan sendiri sudah suram bahkan sebelum Taliban kembali berkuasa. Hal tersebut sebagian disebabkan oleh kekeringan berkepanjangan serta kemiskinan. Diperparah pula dengan ketergantungan negara tersebut terhadap bantuan internasional.

“Satu Afghanistan yang stabil adalah satu-satunya cara kita bisa menghentikan terorisme internasional dari tanah Afghan. Sangat penting bagi kita untuk membantu rakyat Afghanistan,” kata Khan.

Baca Juga: Tidak Sengaja Tembakkan Rudal ke Pakistan, India Dituding Tidak Punya Perasaan


 

Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Associated Press


TERBARU