> >

Balas Sanksi Barat, Putin Siap Teken UU Sita 700 Pesawat Sewaan yang Ada di Rusia

Krisis rusia ukraina | 15 Maret 2022, 14:47 WIB
Pesawat penumpang milik maskapai Rusia, termasuk Aeroflot dan Rossiya, diparkir di Bandara Internasional Sheremetyevo di Moskwa, Rusia, Selasa (1/3/2022). (Sumber: Kompas.com)

Kondisi itulah yang membuat ratusan pesawat di Rusia dicabut sertifikat layak terbangnya, karena berisiko bagi penumpang dan staf maskapai.

Namun karena operasional penerbangan domestik Rusia harus tetap berjalan, maskapai disana dikhawatirkan melakukan tindakan lain. Yaitu membeli pasokan yang tidak bersertifikat dari China atau "mengkanibal" suku cadang dari pesawat di darat, termasuk dari pesawat jet yang disewa di wilayahnya.

Menurut konsultan penerbangan Ishka, total nilai ratusan pesawat sewaan yang kini 'terdampar' di Rusia mencapai hingga 10 miliar dollar AS, atau setara dengan Rp143 triliun.

 

Penulis : Dina Karina Editor : Vyara-Lestari

Sumber :


TERBARU