Warga Inggris Ingin Bantu Ukraina Lawan Rusia, Malah Dianggap Beban oleh Ukraina
Krisis rusia ukraina | 10 Maret 2022, 15:55 WIBBaca Juga: Hari ini Menlu Rusia Sergey Lavrov dan Menlu Ukraina Dmotry Kuleba akan Berunding di Turki
“Sejujurnya, saya tak berpikir bisa membantu dalam menembak. Saya tak pernah menggunakan senjata, tak tahu bahasa mereka dan taktiknya. Saya bisa melakukan pekerjaan lainnya,” lanjutnya.
Meski tak dibutuhkan di garis depan, Leon dan beberapa temannya ingin bepergian ke perbatasan Ukraina untuk menawarkan bantuan, meski ia tak menyerang untuk berjuang.
“Jika mereka membutuhhkan saya untuk berperang, saya mau melakukannya. Yang saya tak inginkan pergi ke sana dan terjebak,” katanya.
“Saya tak berbicara bahasa mereka, saya tak memiliki mata uang. Saya tak memiliki siapa pun untuk menolong saya. Terjebak di sana, akan sangat buruk. Saya akan mencoba agar itu tak terjadi,” tambahnya.
Penulis : Haryo Jati Editor : Purwanto
Sumber : Sky News