> >

Uni Eropa Resmi Tutup Wilayah Udaranya dari Seluruh Maskapai Milik Rusia

Krisis rusia ukraina | 28 Februari 2022, 02:05 WIB
Presiden Komisi Eropa Ursula von der Leyen berbicara selama konferensi pers usai KTT Luar Biasa Uni Eropa membahas Ukraina di Brussels, Jumat, 25 Februari 2022. Von der Leyen mengatakan Uni Eropa menutup wilayah udaranya untuk maskapai Rusia dan akan mendanai pasokan senjata ke Ukraina. (Sumber: Olivier Hoslet, Pool Photo via AP)

Keputusan untuk membekukan aset Putin dan Lavrov menunjukkan kekuatan Barat bergerak ke arah tindakan yang belum pernah terjadi sebelumnya dalam upaya menghentikan invasi Rusia ke Ukraina dan mencegah terjadinya perang besar di Eropa.

Tetapi belum jelas seberapa parah kedua pria itu akan terluka oleh tindakan pembekuan aset pribadi, atau apakah tindakan tersebut hanya simbolis belaka.

 

Penulis : Edwin Shri Bimo Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Associated Press


TERBARU