77 Persen Warga Jepang Gelisah, Apa sih yang Dikhawatirkan?
Kompas dunia | 9 Januari 2022, 21:01 WIBSementara 65,8 persen ingin pemerintah fokus pada penanganan Covid-19.
Baca Juga: Hampir 60 Persen Pengantin Baru di Jepang Tak Gelar Pesta, Kenapa ya?
Adapun kebijakan terkait ekonomi dan penanganan terhadap penuaan penduduk dipilih oleh masing-masing 55,5 persen dan 51,2 persen responden.
Survei oleh Kantor Kabinet Jepang tersebut untuk pertama kalinya diadakan lewat email dan berlangsung dalam kurun 16 September-24 Oktober 2021.
Jajak pendapat melibatkan 3.000 warga Jepang berusia di atas 18 tahun.
Survei tidak diadakan pada tahun fiskal 2020 karena Covid-19.
Penulis : Edy A. Putra Editor : Hariyanto-Kurniawan
Sumber : The Japan Times