> >

Perempuan Ini Dapat Uang Salah Transfer Rp17,5 Miliar, Diminta Kembalikan tapi Tak Mau!

Kompas dunia | 13 April 2021, 15:34 WIB
Ilustrasi uang dolar AS (Sumber: Kompas.com)

Menurut kesaksian Rivarde, perusahaan sudah mencoba menghubungi Spadoni lewat telepon maupun email namun tidak ada tanggapan.

"Dia menyembunyikannya, dan mereka tidak dapat mengaksesnya," imbuhnya.

Charles Schwab kemudian menggugat Spadoni pada hari Selasa di pengadilan federal.

Akibat perbuatannya tersebut, Spadoni ditangkap dan dipecat dari jabatan Sheriff yang telah ia emban 4,5 tahun.

Penulis : Dian Nita Editor : Purwanto

Sumber : Kompas TV


TERBARU