Dulu Dibantai, Kini Muslim Rohingya Diminta Sekutu Aung San Suu Kyi Bersatu Hadapi Junta Militer
Kompas dunia | 29 Maret 2021, 14:06 WIBBaca Juga: Junta Militer Myanmar Kian Beringas, Bakar Warga Hidup-hidup
Hal itu membuat korban tewas setelah terjadinya kudeta militer pada 1 Februari mencapai 459 orang
Sasa juga mengatakan sudah seharusnya Muslim Rohingya terintegrasi kepada masyarakat Myanmar dan mendapatkan hak penuh, termasuk kewarganegaraan.
“Semua orang memilikli hak saya sama, pada prinsipnya tak ada satu pun yang boleh tertinggal, meski berdasarkan budaya, warna kulit, rasa tau agama. Hari-hari itu telah usai,” ujarnya.
Penulis : Haryo Jati Editor : Eddward-S-Kennedy
Sumber : Kompas TV