Mantan Penasihat Politik yang Mengaku Diperkosa di Gedung Parlemen Australia Ajukan Keluhan Resmi
Kompas dunia | 20 Februari 2021, 10:06 WIBDia pun mengatakan agar Polisi Federal Australia bisa bertindak atas serangan yang terjadi di bangunan yang menurutnya paling aman di Australia.
Baca Juga: Sedang Bulan Madu, Pasangan Korea Selatan Ungkap Sauna Terlihat Melalui Jendela Luar Hotel
“Saya percaya dengan apa yang terjadi, bagaimana sistem mengecewakan saya, sangat penting untuk menciptakan kerangka kerja baru bagi staf politik demi memastikan perubahan budaya asli dan memulihkan kepercayaa staf,” tambahnya.
Perdana Menteri (PM) Australia, Scott Morrison meminta maaf kepada Higgins atas perlakuan pemerintahannya terhadap complain yang dia ajunkan.
Dia pun meminta peninjuan terhadap lingkungan parlemen dan budaya yang ada di sana.
Penulis : Haryo-Jati
Sumber : Kompas TV