> >

2 Cara Cek Sertifikat Tanah Secara Online Pakai HP, Bisa Tahu Identitas Pemilik Tanah

Tips, trik, dan tutorial | 23 Agustus 2022, 11:30 WIB
Ilustrasi. Cara cek sertifikat tanah online melalui website dan aplikasi. (Sumber: Kompastv/Ant/Puspa Perwitasari)

JAKARTA, KOMPAS.TV - Cara cek sertifkat tanah kini tidak harus ke kantor Badan Pertanahan Nasional (BPN), namun bisa dilakukan secara online.

Ada dua cara cek sertifikat tanah online yakni melalui website BPN atau aplikasi Sentuh Tanahku.

Aplikasi Sentuh Tanahku untuk cek sertifikat tanah online bisa diunduh di Play Store dan bisa diakses oleh Android maupun iOS.

Dipermudahnya mengecek sertifikat tanah secara online ini, agar masyarakat lebih hati-hati dan terhindar dari "mafia tanah" yang sedang marah.

Baca Juga: Tempat Pemalsuan Sertifikat Tanah di Bogor Digerebek Polisi, 6 Pelaku Ditangkap!

Saat cek sertifikat tanah online, masyarakat bisa memperoleh informasi mengenai identitas kepemilikan suatu aset tanah.

 

Selain itu, disediakan pula fasilitas dan layanan seperti persyaratan, penyelesaian, keterangan, tarif, hingga simulasi biaya mengurus tanah.

Berikut cara cek sertifikat tanah online melalui website dan aplikasi, dirangkum Selasa (23/8/2022).

Cara Cek Sertifikat Tanah Online via Website

1. Buka browser di HP Anda, pastikan terkoneksi internet

Penulis : Dian Nita Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU