Mark Zuckerberg Ikut Lomba Jiu-Jitsu Pertamanya, Langsung Sikat Medali Emas dan Perak
Selebriti | 9 Mei 2023, 10:09 WIBZuckerberg berlatih dengan pelatih Dave Camarillo, yang telah mengajari beberapa juara seni bela diri MMA UFC.
Jiu-jitsu gaya Brazil menekankan pertarungan lawan melalui pegangan dan kontrol, bukan tendangan atau serangan.
Pelatih lain, Khai "The Shadow" Wu, memberi selamat kepada Zuckerberg atas pencapaian ini.
Baca Juga: Hartanya Ambles Rp429 T Dalam Sehari, Mark Zuckerberg Keluar Dari 10 Orang Terkaya di AS
Dalam sebuah video yang diposting di media sosial, Zuckerberg sempat terlihat menentang keputusan wasit usai kalah dalam pertarungan dengan lawannya.
Namun, video diakhiri dengan Zuckerberg memeluk lawannya.
Penulis : Danang Suryo Editor : Desy-Afrianti
Sumber : Kompas TV