> >

Terungkap, Ternyata Wendy Walters dan Reza Arap Sudah Pisah Rumah sejak Maret 2022

Selebriti | 24 November 2022, 15:54 WIB
Kuasa hukum Wendy Walters, Johanes Gea, mengungkapkan bahwa kliennya telah lama pisah rumah dengan sang suami, Reza Arap. (Sumber: Instagram)

Baca Juga: Wendy Walters Gugat Cerai Reza Arap, Humas PN Jakut: Sudah Sidang Perdana

Saat ditanya mengapa dia menangis, Wendy mengatakan bahwa dia harus mengulang proses mediasi gegara Reza Arap tak hadir.

"Karena harus diulang," kata Wendy.

Sebagai informasi, Wendy Walters dan Reza Arap menikah pada awal 2021 setelah menjalin hubungan pacaran selama empat tahun.

Kabar keretakan rumah tangga mereka mulai beredar usai Wendy mengunggah beberapa cuitan tentang selingkuh. Hal itu membuat rumor tentang Reza Arap selingkuh pun menggema.

Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas.com


TERBARU