> >

Curhatan Inul Daratista kepada Menteri Luhut, Memohon Normalkan Jam Operasional Karaoke

Selebriti | 9 Maret 2022, 08:59 WIB
Pedangdut Inul Daratista saat jumpa pers peluncuran album The Best of Inul di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Selasa (31/5/2016). Inul mengungkapkan permohonannya ke Menteri Luhut Binsar Pandjaitan agar aturan pembatasan operasional karaoke dicabut.(Sumber: KOMPAS.com/Dian Reinis Kumampung)

Baca Juga: Jabodetabek Kembali ke Level 2, Aturan PPKM Kian Longgar: Kapasitas WFO dan Mal jadi 75 Persen

Istri Adam Suseno itu sangat berharap bisnis karaoke bisa kembali normal. Sebab, Inul Daratista ingin membantu para karyawan yang mengalami pemotongan gaji selama pandemi.

"Bapakku @luhut.pandjaitan.. mohon peraturan tutup jam 21.00 di balikin normal kayak dulu ya pak, biar bisa berjuang dan bernapas tdk sesak lagi, utk tetap buka dan karyawan pd kerja tanpa hrs potong gaji," ujar Inul.

"Semoga suara sy di dengar ya pak, alangkah bahagianya jika ini bisa jd perhatian khusus semoga," sambungnya.

Penulis : Dian Septina Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU