Dikenal Lantang Lawan Konspirasi Covid, Instagram Jerinx Di-banned
Selebriti | 2 Juli 2021, 23:25 WIBBaca Juga: Setelah Kritik BCL hingga Bintang Emon, Jerinx Kini Beri Tantangan untuk Najwa Shihab
Melewati proses yang panjang, Jerinx saat itu terbukti bersalah dan melanggar pasal 28 ayat 2 juncto pasal 45 ayat 2 UU ITE, seperti apa yang dilaporkan IDI soal dugaan ujaran kebencian.
Pemilik nama asli I Gede Ary Astina ini kemudian harus meringkuk selama 10 bulan di balik jeruji penjara dan denda Rp10 juta subsider satu bulan kurungan, karena komentarnya tersebut.
Jerinx sendiri sudah lepas murni dari lapas Kerobokan, Bali, Selasa (8/6/2021), dan kembali aktif menyuarakan pendapatnya di Instagram.
Penulis : Ade Indra Kusuma Editor : Hariyanto-Kurniawan
Sumber : Kompas TV