Kementerian PPN/Bappenas Buka Lowongan Kerja 2024 untuk S1 dan S2, Tidak Ada Syarat Usia
Loker | 14 Februari 2024, 07:08 WIBPersyaratan Khusus Tenaga Ahli (1 Orang):
- Pendidikan minimal S2 Bidang Komunikasi/Politik dari perguruan tinggi dengan akreditasi A;
- IPK minimal 3.30;
- Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun di bidang penyiaran/pers.
Baca Juga: Lowongan Kerja Pertambangan PT Adaro Energy untuk D3 & S1 hingga 24 Februari, Cek Syaratnya
Persyaratan Khusus Asisten Tenaga Ahli (1 Orang):
- Pendidikan minimal S1 Bidang Komunikasi/Politik dari perguruan tinggi dengan akreditasi A;
- IPK minimal 3.30;
- Memiliki pengalaman berkegiatan minimal 1 tahun di bidang penyiaran/pers.
Pendaftaran dilakukan melalui tautan https://link.bappenas.go.id/FormulirRekrutmenTAATABEJOS.
Informasi selengkapnya mengenai lowongan kerja ini dapat dilihat melalui https://www.bappenas.go.id/karir.
Hati-hati penipuan, seluruh proses rekrutmen Kementerian PPN/Bappenas tidak dipungut biaya apapun.
Penulis : Dian Nita Editor : Desy-Afrianti
Sumber : Kompas TV