> >

Biaya Pinjaman Utang Dinilai Tinggi, AdaKami Sebut Ada Biaya Asuransi dalam Pinjol

Keuangan | 22 September 2023, 15:51 WIB
AdaKami buka suara soal biaya pinjaman yang disebut cukup tinggi. (Sumber: Dok. Adakami)

Apabila semua komponen tersebut digabungkan, maka nilainya tidak boleh lebih dari 0,4 persen per hari. 

Sunu bilang, masing-masing perusahaan pinjol memiliki kebijakan yang berbeda soal biaya pinjaman maupun biaya layanan. Namun, pihak AFPI selalu melakukan pengawasan.

“Kalau ada pelanggaran, kita sampaikan ke perusahaan dan komite etik,” ucap Sunu.

 

Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : KOMPAS TV


TERBARU