> >

Jadwal Imsak, Salat, dan Buka Puasa Kota Solo dan Sekitarnya Hari Ini, Rabu 20 April 2022

Jadwal | 20 April 2022, 02:49 WIB
Jadwal imsak, salat, dan buka puasa di wilayah Solo hari ini, Rabu 20 April 2022 (Sumber: Pixabay)

SOLO, KOMPAS.TV - Berikut ini jadwal imsak, salat, dan buka puasa di wilayah Solo hari ini, Rabu (20/4/2022).

Memasuki hari ke-18 Ramadan 1443 Hijriah, umat muslim di seluruh dunia tetap bersemangat untuk menjalani ibadah puasa, termasuk masyarakat di wilayah Solo.

Demi menjaga ketepatan waktu dalam beribadah, masyarakat di wilayah Solo dan sekitarnya penting untuk mengetahui jadwal imsak, salat, dan buka puasa.

Jadwal ini sebagaimana dilansir dari laman Direktorat Jenderal Bimbingan Masyarakat Islam Kementerian Agama yang telah mengeluarkan jadwal imsak berbeda-beda untuk setiap wilayah.

Berikut Kompas.tv rangkum jadwal imsak, salat dan buka puasa untuk wilayah Solo dan sekitarnya pada hari ini, Rabu 20 April 2022.

Jadwal Imsak di Solo

IMSAK: 04:13
SUBUH: 04:23
ZUHUR: 11:40
ASAR: 14:59
MAGRIB: 17:37
ISYA': 18:46

Baca Juga: Mepet Imsak adalah Waktu Terbaik Sahur, Simak Penjelasannya

Kapan waktu terbaik untuk sahur?

Diberitakan Kompas.tv sebelumnya, Habib Husein Ja’far menyebut waktu terbaik sahur justru di akhir, alias mepet di imsak dan subuh.

Penulis : Nurul Fitriana Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas TV


TERBARU