> >

Sumbar Duduki Peringkat Kedua Inflasi Tertinggi di Sumatera, Atasi dengan Gerakan Tanam Bawang

Kebijakan | 8 September 2022, 16:26 WIB
Gerakan menanam bawang di Kota Bukittinggi untuk menekan laju inflasi. Tanah seluas 1.500 meter persegi disiapkan bagi pembibitan bawang merah di daerah setempat. (Sumber: Kompas.tv/Ant)

“Apabila kita lihat produktivitas tanaman bawang merah di Kota Bukittinggi cukup tinggi dibandingkan daerah lain di Sumatera Barat. Pencanangan gerakan menanam bawang merah di Kota Bukittinggi semoga dapat membantu warga dan meringankan beban mereka yang terdampak karena inflasi,” tuturnya.

Baca Juga: Soal Kenaikan Harga BBM, Sri Mulyani: Pemerintah Sudah Mencari Berbagai Cara untuk Lindungi Rakyat

 

Penulis : Fransisca Natalia Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV/Antara


TERBARU