> >

Rencana Kenaikan Harga Pertalite Masih Dibahas

Kebijakan | 16 Agustus 2022, 14:52 WIB
Ilustrasi - Pemerintah masih membahas rencana kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) jenis pertalite. (Sumber: ANTARA FOTO/M Agung Rajasa/ss/aww)

Menurutnya, kebijakan menaikkan harga Pertalite dan menurunkan harga Pertamax secara bersamaan maksimal selisih harga sebesar Rp1.500 per liter diharapkan akan mendorong konsumen Pertalite migrasi ke Pertamax secara sukarela.

Selain itu, pemerintah dan Pertamina harus melakukan komunikasi publik secara masif mengenai penggunaan Pertamax yang lebih bagus untuk mesin kendaraan dan lebih irit guna menarik minat masyarakat agar beralih dari Pertalite ke Pertamax.

Baca Juga: Pertalite dan Solar Diduga Langka, Antrean Pengisian BBM Terjadi di SPBU Grogol Petamburan

 

Penulis : Fransisca Natalia Editor : Purwanto

Sumber : Kompas TV/Antara


TERBARU