> >

Posisi Erick Thohir Sebagai Menteri BUMN Diganti Sharon Florencia, Lho Ada Reshuffle?

Bumn | 30 September 2021, 10:50 WIB
Sharon Florencia yang akan menggantikan posisi Erick Thohir sebagai Menteri BUMN selama 1 hari (30/9/2021) (Sumber: Kementerian BUMN)

Baca Juga: Disebut BUMN 'Hantu' oleh DPR, Ini Alasan Dibalik Rencana Pembubaran 7 BUMN

Saya tugaskan Indira di Kimia Farma untuk mengecek daripada dua hal yakni petakan atau mapping bahan baku impor apa saja di Kimia Farma. Kedua Kimia Farma juga sekarang sedang melakukan integrasi pelayanan dengan IHC Pertamedika, coba dilihat sendiri apa kelebihan dan kekurangannya," jelasnya.

Keempat, Sisilia dari Nusa Tenggara Timur yang akan menggantikan Direktur Utama BRI Sunarso.

"Sisilia dari Kupang, NTT kesehariannya senang membantu anak-anak sekolah. Kita tahu bagaimana sekarang yang namanya BRI bersama PNM dan Pegadaian menjadi satu kesatuan melakukan penambahan modal right issue yang sukses terbesar di Asia Tenggara, kedua di Asia dan nomor tujuh di dunia dengan nilai Rp96 triliun. Ini kita akan fokus di ultra mikro dan UMKM," papar Erick.

Baca Juga: Ditanya DPR Soal BUMN 'Hantu' dan 'Polesan', Erick Thohir Akui Ada BUMN Ngutang demi Bonus

Kelima, Putri dari Jawa Barat ditugaskan untuk menggantikan Direktur Utama Telkomsel Hendri Mulya Syam.

"Putri saya tugaskan ke Telkomsel sebagai Direktur Utama, Telkomsel ini sedang melakukan integrasi yang sangat besar. Saya tugaskan Putri untuk mereview persiapan Telkomsel untuk menghadapi gelombang kedua disrupsi digital, nanti kasih masukan ke saya," tutur Erick.

Erick menegaskan, program #GirlsTakeOver adalah wujud komitmennya bersama seluruh jajaran Kementerian BUMN dan manajemen BUMN, , untuk mendukung kesetaraan gender dan terciptanya kepemimpinan setara di dunia kerja.

Penulis : Dina Karina Editor : Purwanto

Sumber :


TERBARU