> >

Survei Indikator: 42,2 Persen Responden Menilai Kondisi Ekonomi Nasional Masih Buruk

Ekonomi dan bisnis | 4 Mei 2021, 15:46 WIB
Survei Indikator Politik Indonesia: tren ekonomi nasional April 2021 (Sumber: Indikator Politik Indonesia)

Sebesar 45,8 persen merasa tidak puas dan 6,6 persen merasa tidak puas sama sekali dengan kinerja demokrasi. 

Survei ini dilaksanakan menggunakan kontak telepon pada 1200 responden. Margin of Error dari survei ini sekitar 2,9 persen pada tingkat kepercayaan 95%.

Baca Juga: Survei Litbang Kompas: Elektabilitas Jokowi Tertinggi Pada Bursa Calon Presiden

Penulis : Hasya Nindita Editor : Eddward-S-Kennedy

Sumber : Kompas TV


TERBARU