> >

BI Beberkan Penyebab Bunga Kredit Sulit Turun

Kebijakan | 12 November 2020, 18:07 WIB
Ilustrasi: bank. (Sumber: Kompas.com)

Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) yang beranggotakan Kementerian Keuangan, OJK, BI, dan LPS bakal menyelerasakan permintaan dan penawaran di industri.

"Fokus KSSK untuk mendorong pertumbuhan kredit adalah me-matchingkan supply dan demand termasuk industri, perusahaan, untuk mengatasi permasalahan yang ada agar bisa mendorong pertumbuhan ekonomi," ujar Perry.

Berdasarkan catatan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), bunga kredit lumayan sudah turun. Dari 10,35 persen pada bulan September menjadi di kisaran 9,8 persen di bulan Oktober. OJK mengklaim, setidaknya butuh waktu tiga hingga enam bulan bagi perbankan untuk merealisasikan penurunan suku bunga sesuai acuan. (Sumber: Kontan, Kompas.com)
 

Penulis : Dyah-Megasari

Sumber : Kompas TV


TERBARU