PAFI Jelaskan Bahaya Minum Obat di Luar Jadwal yang Dianjurkan Dokter
Advertorial | 7 Januari 2025, 10:30 WIBMozes menekankan bahwa tindakan seperti ini sangat berbahaya. Tubuh membutuhkan waktu untuk memetabolisme obat, dan konsumsi yang berlebihan dalam waktu singkat bisa membebani organ seperti hati dan ginjal.
"Jangan pernah mengatur ulang jadwal minum obat sendiri tanpa rekomendasi dari tenaga kesehatan. Ini bukan hanya tentang kepatuhan, tetapi juga tentang keselamatan pasien itu sendiri," tutup Mozes.
Penulis : ADV-Pasangiklan.com
Sumber : Kompas TV