Penjelasan Ahmad Muzani soal Prabowo Tambah Jumlah Menko
Vod | 21 Oktober 2024, 12:57 WIBJAKARTA, KOMPAS.TV - Ketua MPR RI Ahmad Muzani menjelaskan terkait alasan Presiden Prabowo Subianto yang menambah jumlah Menteri Koordinasi dalam Kabinet Merah Putih.
Muzani menyebut, penambahan jumlah Menko ini dalam rangka menyesuaikan jumlah kementerian Prabowo Subianto.
Diketahui, Prabowo menambah jumlah Menko yang sebelumnya hanya 4 di era Presiden ke-7 Jokowi, kini menjadi 7 Menko.
Baca Juga: Prabowo Lantik Luhut Jadi Ketua Dewan Ekonomi Nasional
Penulis : Dian-Septina
Sumber : Kompas TV