Jokowi Singgung Program Makan Bergizi Gratis di Pidato Nota Keuangan RAPBN 2025
Vod | 17 Agustus 2024, 00:57 WIBJAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyebut program Makan Bergizi Gratis merupakan bagian strategi meningkatkan perekonomian rakyat, UMKM serta gizi anak.
Hal itu disampaikan Jokowi saat menyampaikan RAPBN 2025 dan Nota Keuangan di Sidang Paripurna DPR RI di Gedung MPR/DPR/DPD RI, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (16/8/2024).
"Makan Bergizi Gratis (MBG) diarahkan untuk meningkatkan gizi anak sekaligus memberdayakan UMKM, dan meningkatkan ekonomi masyarakat kecil di daerah. Program Makan Bergizi Gratis dilakukan secara bertahap," ujar Jokowi.
Baca Juga: Presiden Jokowi Tiba di IKN, Siap Pimpin Apel Kehormatan dan Renungan Suci
#presidenjokowi #rapbn #notakeuangan
Produser: Ikbal Maulana
Thumbnail: Agung Ramdani
Penulis : Ikbal-Maulana
Sumber : Kompas TV