KPAI Sebut 80 Ribu Anak Main Judi Online, Menkominfo: Rakyat Kecil Rentan, Jangan Mau Ditipu!
Vod | 5 Agustus 2024, 20:44 WIBKOMPAS.TV - Laporan KPAI menyebutkan, 2 persen pemain judi online merupakan anak-anak di bawah 10 tahun, atau berjumlah 80 ribu anak.
Sementara itu, Menkominfo Budi Arie menyebut, 80 persen pemain judi online menyetor deposit di bawah 100 ribu rupiah.
Untuk kali keduanya, Kepala BP2MI Benny Rhamdani kembali menjalani pemeriksaan di Bareskrim Polri guna mengungkap sosok berinisial T yang disebut-sebut sebagai pengendali judi dan penipuan online di Indonesia.
Baca Juga: Benny Kembali Diperiksa Bareskrim Soal "T” Pengendali Judi Online, Sudah Pernah Disebut ke Presiden
#sosoktjudionline #bennydiperiksabareskrim #kepalabp2mi #judionline
Penulis : Tesalonika-Ajeng
Sumber : Kompas TV