Potret Puluhan Anak di Kota Sorong Ikuti Imunisasi Polio
Vod | 1 Juni 2024, 20:13 WIBSORONG, KOMPAS.TV - Puluhan anak-anak di Kota Sorong, Papua Barat Daya ini antusias menerima imunisasi polio, pasca dimulainya Pekan Imunisasi Nasional Polio pada pekan ini.
Kota sorong merupakan daerah transit yang dapat dengan mudah masuknya penyebaran virus polio, sehingga sejak dini imunisasi polio diberikan kepada anak usia 0 sampai 7 tahun, agar memiliki kekebalan tubuh terhadap penyakit polio yang dapat menyebar melalui infeksi virus.
Baca Juga: Pasien Cacar Monyet Bertambah Jadi 42, Menkes Siapkan Fasilitas Kesehatan Hingga Vaksin
#imunisasi #polio #sorong
Penulis : kharismaningtyas
Sumber : Kompas TV