> >

Deretan Fakta soal Bakso dan Desa Elit Abang Bakso di Wonogiri | SINAU

Sinau | 30 Januari 2024, 19:04 WIB

KOMPAS.TV- Istilah bakso terbagi menjadi 2 kata yakni Bak yang artinya daging dan so berarti lembut. Nah, mudahnya bisa diartikan bahwa bakso adalah daging yang lembut

Melansir dari Kompas.id, bakso jika dirunut asalnya dari China yang kemudian berkembang di Indonesia. Pada dasarnya daging yang digunakan untuk bakso di China adalah daging babi . Tetapi, di Indonesia daging bakso menggunakan daging sapi, ikan, atau ayam.

Hal tersebut dilakukan karena mayoritas masyarakat Indonesia memeluk Agama Islam. Diperkirakan bakso lahir pada awal abad ke-17 Masehi di akhir zaman Dinasti Ming di Kota Fuzhou, China.

Baca Juga: Simak, Ini Syarat dan Cara Membuat SIM Internasional | SINAU

Editor Video: Joshua Victor 

Penulis : Sunbhio-Pratama

Sumber : Kompas TV


TERBARU