> >

Respons Capres Anies Baswedan soal Buruh Tuntut Kenaikan UMP 2024

Vod | 1 Desember 2023, 11:55 WIB

JAKARTA, KOMPAS.TV – Capres Nomor Urut 1, Anies Baswedan memberikan tanggapan terhadap tuntutan buruh terkait kenaikan Upah Minimum Provinsi (UMP) pada 2024.

Menurut Anies, keputusan kenaikan UMP harus mencerminkan rasa keadilan.

“Jangan sampai kenaikan upah buruh tidak mencerminkan rasa keadilan. Kalau tidak mencerminkan rasa keadilan maka akan menghasilkan ketimpangan,” ujar Capres Nomor Urut 1, Anies Baswedan.

Anies juga menceritakan tentang yang dirinya lakukan saat menjadi Gubernur Jakarta untuk merumuskan kenaikan UMP.

Baca Juga: Janji Anies Jadi Presiden: KPR untuk Semua, Harus Terjangkau Masyarakat

#aniesbaswedan #pilpres2024 #ump

Penulis : Aditya-Pramana

Sumber : Kompas TV


TERBARU