Isi Twitter Ayah David Ozora Soal Tuntutan Jaksa pada Kekasih Mario Dandy Anak AG
Vod | 6 April 2023, 14:00 WIBJAKARTA, KOMPAS TV - Keluarga dan kuasa hukum David Ozora mengapreasiasi tuntutan jaksa penuntut umum.
Dalam tweet di media sosialnya, ayah David Ozora, Jonathan Latuhamina menyampaikan pendapatnya tentang tuntutan terhadap AG.
Jaksa dinilai telah memberikan tuntutan yang maksimal untuk AG yang masih terhitung sebagai anak.
Sementara Jonathan juga mengharapkan hukuman maksimal untuk kedua pelaku lainnya.
Baca Juga: Ayah David Sebut Mario Dandy CS Mulai Alami Stres dan Teriak-Teriak di Sel
Penulis : Sadryna-Evanalia
Sumber : Kompas TV