Irjen Teddy Minahasa Ditangkap, IPW: Polri Akan Tahu Ada Guncangan Kembali di Dalam Institusinya
Vod | 15 Oktober 2022, 00:20 WIBJAKARTA, KOMPAS.TV - Polisi telah menahan Irjen Teddy Minahasa dalam kasus jual beli narkoba.
Kapolri menegaskan telah memerintahkan pemeriksaan secara menyeluruh terhadap kasus ini, sebagai upaya bersih-bersih di tubuh polri.
Apa dampak dari kasus ini terhadap institusi polri, dan langkah apa yang harus diambil untuk memastikan polri benar-benar bersih dari kasus narkoba?.
Kompas TV bersama narasumber Ketua Indonesia Police Watch, Sugeng Teguh Santoso akan membahasnya di Sapa Indonesia Malam.
Baca Juga: Panggil Pejabat Polri, Jokowi Beri Arahan Kapolri Hingga Kapolres di Istana!
___
Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv/live.
Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel youtube Kompas TV!
Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https:www.kompas.tv
Penulis : Pompe-Sinulingga
Sumber : Kompas TV