> >

BMKG Imbau Warga Bandung Raya Waspada Bencana Hidrometeorologi

Jawa barat | 19 November 2024, 14:09 WIB

BANDUNG, KOMPAS.TV - Puncak musim penghujan di Bandung Raya pada tahun ini, dimulai lebih awal. Jika biasanya puncak musim penghujan baru terjadi di januari hingga maret, di tahun ini akan terjadi sejak awal november. Intensitas curah hujan terpantau tinggi secara signifikan dibandingkan november tahun lalu. 

BMKG menyebut, biasanya intensitas curah hujan pada bulan november yang menjadi awal musim penghujan dalam kategori rendah atau menengah. Ada beberapa faktor yang memicu perubahan kondisi tersebut, di antaranya dinamika atmosfer, serta faktor lokal yang turut mempengaruhi peningkatan curah hujan di Bandung Raya.

 

Untuk lebih tahu berita terupdate seputar Jawa Barat, 
bisa klink link di bawah: 
IG : https:https://www.instagram.com/kompastvjabar/
Youtube : https://www.youtube.com/@KompasTVJawaBarat
Twitter : https://twitter.com/kompastv_jabar
Facebook : https://www.facebook.com/KompasTVJawaBarat
TikTok: https://www.tiktok.com/@kompastvjabar

Penulis : KompasTV-Bandung

Sumber : Kompas TV


TERBARU