Polisi Sikat Warung Penjual Miras di Kota Bandung
Jawa barat | 11 April 2023, 14:01 WIBBANDUNG, KOMPAS.TV - Senin malam kemarin bertempat di Kota Bandung, polisi menggelar razia penyakit masyarakat di bulan suci ramadan. Sebanyak 146 botol miras berbagai merek di sita petugas polisi. Selain itu,polisi membawa pemiliknya untuk dimintai keterangan.
Razia miras dilakukan karena adanya laporan masyarakat yang mengeluhkan adanya peredaran miras saat bulan ramadan. Dari laporan tersebut, pihak kepolisian langsung melakukan pengecekan dan penindakan terhadap penjual miras tersebut.
Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka memelihara situasi kamtibmas di bulan suci ramadan, serta menindaklanjuti aduan warga masyarakat terkait peredaran minuman beralkohol di Kota Bandung.
Untuk lebih tahu berita terupdate seputar Jawa Barat, bisa klik link di bawah .
IG:https://www.instagram.com/kompastvjabar/
Youtube:https://www.youtube.com/c/kompastvjaw...
Twitter:https://www.twitter.com/kompastv_jabar/
Facebook:https://www.Facebook.com/kompastvjabar/
kompas, berita kompas, berita kompastv, kompas news, kompastv, kompas tv, kompastv live streaming, kompas tv live streaming, live streaming, indonesia, news, youtube news, berita terbaru hari ini, viral terbaru, breaking news, live news, berita terkini, top news
Penulis : KompasTV-Bandung
Sumber : Kompas TV