> >

Detik Detik Basarnas Evakuasi Kru Kapal MV Gayle

Berita daerah | 30 Mei 2022, 22:55 WIB

BALIKPAPAN, KOMPAS.TV – Personel kantor SAR kota Balikpapan mengevaluasi seorang kru kapal MV Golden Gayle, bernama Velasco Cesar Jamano, warga negara Filipina, di perairan selat Makassar, pada Minggu pukul 16.00 waktu indonesia bagian tengah.

Kru kapal ini dilaporkan mengalami sesak nafas, saat kapal tengah berlayar dari pelabuhan Headland Australia, menuju Kwangyang, Korea Selatan.

Pria kelahiran 1967 dan menempati posisi fitter di kapal, dilaporkan membutuhkan evakuasi medis pada sabtu sore pukul 18.00 wita.

Personel kantor Basarnas Balikpapan melakukan evaluasi menggunakan kapal negara P – 349, dan berlayar sejauh 93 mil laut, setelah berkoordinasi dengan basarnas command center.(*)

 

#abk#sesaknafas#krukapal#fitter#basarnas#beritabalikpapan

Jangan lewatkan informasi menarik di Kompas TV Balikpapan, yuk subscribe channel youtube Kompas TV Balikpapan.

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi kalau ada video baru. Media sosial Kompas TV Balikpapan :

instagram: https://www.instagram.com/kompastv.ba...

facebook : https://www.facebook.com/kompastvbali...

twitter : https://twitter.com/TvBalikpapan?s=09

Penulis : KompasTV-Balikpapan

Sumber : Kompas TV


TERBARU