> >

100 Ribu Warga Makassar Akan Terima Bantuan Sembako

Berita daerah | 4 Agustus 2021, 17:20 WIB

MAKASSAR, KOMPAS.TV - Pemerintah kota makassar menyiapkan paket sembako gratis  bagi seratus ribu warga  yang terdampak penerapan ppkm level 4 . Penerima bantuan ini merupakan warga yang tak mendapatkan bantuan sosial dari kementerian sosial .

Proses validasi data penerima bantuan sembaki dari pemkot makassara akan di lakukan oleh tim detektor  agar tak ada kesalahan data .Bantuan 100 ribu paket sembako ini akan dikhususkan bagi warga yang belum mendapatkan bantuan sosial dari kementerian sosial.

Rencananya  dana bansos sendiri akan diambil dari penghematan anggaran sejumlah organisasi perangkat daerah .

#SEMBAKO
#bantuan
#covid19

Penulis : KompasTV-Makassar

Sumber : Kompas TV Makassar


TERBARU