> >

Menko PMK Sebut Arus Balik Libur Nataru Terjadi pada 29 Desember dan 1 Januari 2025

Humaniora | 27 Desember 2024, 22:12 WIB

KOMPAS.TV - Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, Pratikno, bersama Menteri PPPA, Menteri Kesehatan, Kapolri, dan Panglima TNI, meninjau lalu lintas tol Jakarta-Cikampek.

Secara keseluruhan, arus lalu lintas tol Jakarta-Cikampek di libur Natal dan Tahun Baru berjalan baik.

Kini, Menko PMK fokus pada arus balik yang diperkirakan akan berlangsung pada tanggal 29 Desember dan 1 Januari 2025.

Baca Juga: Taman Rekreasi Air Cikao Park di Purwakarta Jadi Alternatif Berlibur Natal dan Tahun Baru

#nataru #arusbalik #liburan #natal 

Penulis : kharismaningtyas

Sumber : Kompas TV


TERBARU